mataku tertuju pada seberkas cahaya yang berkilauan di awal tahun mendatang
hatiku dimantapkan untuk menyambut apapun itu bahayanya
dan sekalipun realita menghisap energi,
aku bermimpi tetap terjaga
agar jangan ada lagi yang menghalau pandanganku
tak boleh lagi kulihat ragu di garis akhir
atau takut menyebrang lautan
aku kan mendayung perahuku walau tubuh tinggal airmata
Minggu, 11 Agustus 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar